Aku dan pentingnya Investasi
Investasi merupakan suatu factor yang sangat penting dalam menggerakkan dan mendorong pertumbuhan ekonomi. Dimana, pertumbuhan ekonomi biasanya selalu dikaitkan dengan iklim bisnis yang subur. Namun nyatanya, hal ini juga tidak luput dari peran investasi dalam pemulihan ekonomi di Indonesia. Bila dilihat lebih dalam lagi, sebenarnya investasi sendiri merupakan akar dari segala upaya demi memulihkan dan …